KAJIAN SENI RUPA DAN DESAIN

 

ANALISIS SEMIOTIKA MITOS,METAFORA,DAN METOMINI DALAM FILM:

IP MAN 3 




Nama : Syauqi Aidil Rizki

Kelas : R4K

NPM : 202146500818


Nama : Smart Haryanto

Kelas : R4K

NPM : 202146500875


BAGIAN MITOS : 

Mitos yang ingin di angkat dalam mengisahkan kehidupan legenda seni bela diri Wing Chun, Ip Man di Hong Kong pada tahun 1959. Ip Man yang memiliki kehidupan yang bahagia dengan istrinya dan putranya Ip Chun terancam ketika Ip Man terlibat dalam konflik dengan bandar narkoba lokal Frank.


BAGIAN METAFORA : 

Dalam usaha untuk melindungi keluarganya dan memperjuangkan kebenaran, Ip Man bersatu dengan Cheung Tin-chi dan para praktisi seni bela diri lainnya untuk menghadapi ancaman dari Frank dan Ma King-sang. Pertempuran akhir yang epik melibatkan semua praktisi seni bela diri terbaik di Hong Kong. Dengan salah satu quotes terkenalnya adalah

People will grow old. No one is invincible forever in this world.

yang artinya Orang akan menjadi tua. Tidak ada yang tak terkalahkan selamanya di dunia ini. 

dan satu lagi yang bisa terkandung dalam satu scene saat ip man sedang bertarung dengan frank yang akhirnya ip man menyadari kesalahannya dalam bertarung melawan frank yaitu 

Relax and calm your mind. Forget about yourself and follow your opponent’s movement.

yang artinya adalah Santai dan tenangkan pikiran Anda. Lupakan tentang diri Anda dan ikuti gerakan lawan. disaat itulah ip man mulai menggunakan jurus pamungkasnya yang tidak diketahui oleh sang antagonis frank. 


BAGIAN METOMIMI : 

yaitu adalah teknik wing chun secara harfiah berarti "nyanyian musim semi" atau 永春, secara harfiah berarti "musim semi abadi") adalah seni bela diri dari tionghoa dan bentuk bela diri yang mengkombinasikan penyerangan dan pergulatan dan spesialisasi di pertarungan jarak dekat yang fatal .



Comments

Popular posts from this blog

ANALSISIS ABSTRAK FILM : IP MAN 3

TUGAS Kajian Dan Seni Rupa